Program aplikasi perpustakaan online gratis berbasis web untuk sekolah atau mahasiswa ini dikembangkan dengan php mysql database menggunakan framework codeigniter yang memiliki fitur cukup lengkap dan berjalan baik. Fitur lengkap aplikasi perpustakaan diantaranya adalah CRUD input master data anggota, data buku termasuk upload cover, transaksi peminjaman dan pengembalian, sampai dengan laporan report. Source code aplikasi perpustakaan online ini merupakan aplikasi client server berbasis web yang diimplementasikan dalam sebuah jaringan komputer dengan server localhost menggunakan XAMPP atau web server sejenisnya. Jika diharuskan akses secara online aplikasi perpustakaan ini juga dapat diinstall di internet menggunakan web hosting.
Fitur
- Data Admin
- Data Anggota
- Data Buku
- laporan Peminjam
- Laporan Pengunjung
- dll
Instalasi
- Download terlebih dahulu Soure Codenya
- Extract dengan winrar terbaru
- Masukan folder aplikasi hasil extract kedalam htdocs yang ada pada folder XAMPP
- Jalankan XAMPP masuk phpmyadmin dan Buatlah database baru dengan nama perpus
- Import berkas database yang bernama db_perputakaan.sql yang telah anda download sebelumnya
- Untuk mengatur nama database silahkan buka database.php
$host=”localhost”; $userdb=”root”; $passdb=””; $namadb=”perpus”;
- Sesuaikan konfigurasi dengan setelan yang kamu gunakan, setelah itu buka web browser dan masukan url localhost/perpus untuk login administrator
User : jamal Password : admin
Catatan :
- Gunakan PHP 5.6
- Pastikan sebelum minta pass sudah subscribe dulu youtube kami
- Untuk Password file silahkan cek pada menu password
Posting Komentar untuk "SIPAS ( Simpel Perpustakaan Apps )"