Pelayanan Ijin Operasional (IJOP)

IJOP

SIP IJOP ini sebagai pusat informasi pelayanan di Seksi PD Pontren Kantor Kementerian Agama . Sistem layanan ini merupakan program berbasis website yang dirintis untuk mengembangkan secara mandiri namun terintegrasi Layanan yang berbasisOnline.

Melalui layanan Online ini, diharapkan menjadi lebih mudah dan cepat karena masyarakat dalam hal ini TPQ, MADIN dan PONPES bisa mengajukan Ijop tetap dari domisili masing-masing. Salah satu sisi manfaat program ini, akan diperoleh data yang akurat. Dengan layanan SIP IJOP Online ini Kankemenag melibatkan secara langsung MDTA/TPQ/PONPES dalam proses peningkatan pelayanan.

Fitur

  • Alur Pengajuan 
  • Instrumen Pengajuan
  • Pproval Pengajuan
  • Pengajuan Diterima
  • Pengaturan
  • Info dan Panduan
  • Logout
  • dll

Instalasi

  • Download terlebih dahulu Soure Codenya
  • Extract dengan winrar terbaru
  • Masukan folder aplikasi hasil extract kedalam htdocs yang ada pada folder XAMPP
  • Jalankan XAMPP masuk phpmyadmin dan Buatlah database baru dengan nama ijop
  • Import berkas database yang bernama ijop.sql yang telah anda download sebelumnya
  • Untuk mengatur nama database silahkan buka database.php
$host=”localhost”; $userdb=”root”; $passdb=””; $namadb=”ijop”;
  • Sesuaikan konfigurasi dengan setelan yang kamu gunakan, setelah itu buka web browser dan masukan url localhost/ijop. untuk login administrator
User : admin Password : admin

Catatan :

  • Gunakan php 5.6
  • Selain XAMPP anda juga bisa menggunakan tools Laragon sebagai web server alternative
  • Untuk Password file adalah Silahkan lihat pada menu password

Posting Komentar untuk "Pelayanan Ijin Operasional (IJOP)"